MLTR Akan Gelar Konser di Semarang

2019-10-12 1

Michael Learns To Rock (MLTR) akan kembali menggelar konser tunggal di Indonesia, tepatnya di Marina convention Center, Semarang, Jawa Tengah. Konser yang bertajuk 'Still' ini adalah bagian dari tur promo album terbaru MLTR dan akan digelar pada 22 November 2019.
MLTR Akan Gelar Konser di Semarang