Pom Bensin di Cipayung Jaktim Terbakar
2019-10-11
51
Pom Bensin di jalan Pagelaran, Cipayung, Jakarta Timur, pada Jumat (11/10) ludes terbakar. Diduga api berawal dari sebuah mobil yang sedang mengisi BBM menggunakan empat drum yang disimpan di dalam mobil.
Pom Bensin di Cipayung Jaktim Terbakar