Periode Kedua Prananda Surya Paloh Jadi Anggota DPR
2019-10-01 10
Sebanyak 23 dari 59 anggota DPR RI dari Fraksi NasDem merupakan petahana. Prananda Surya Paloh termasuk di antaranya, dimana lima tahun lalu ia menjadi salah satu politisi termuda di Senayan. Periode Kedua Prananda Surya Paloh Jadi Anggota DPR