Sempat Kondusif, Bentrok Pelajar vs Aparat Kembali Terjadi di Mapolda Metro Jaya

2019-09-30 7,511

Artikel selengkapnya: https://www.suara.com/news/2019/09/30/194938/azan-isya-berkumandang-anak-stm-vs-polisi-gencatan-bentrok

Kumandang azan salat Isya dari beberapa masjid di sekitar Jalan Gatot Subroto, Jakarta, menghentikan sementara bentrokan massa aksi penolak beragam RUU bermasalah dengan aparat kepolisian, Senin (30/9/2019) malam.
Sejak pukul 18.00 WIB, kericuhan terjadi antara pihak kepolisian dan massa aksi. Polisi mulai menembakkan gas air mata untuk membubarkan pedemo di sepanjang Jalan Gatot Subroto dan Jalan Tol Dalam Kota. Selengkapnya dalam video ini.

#Bentrok #DemoMapoldaMetroJaya

Video Editor : Maria Esfera
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom