Profil Asfinawati - Pengacara, Dosen dan Ketua Yayasan

2019-09-30 396

TRIBUN-VIDEO.COM - Asfinawati lahir di Bitung, Sulawesi Utara, pada 6 November 1977.

Asfinawati menamatkan pendidikan jenjang strata satu di Fakultas Hukum Universitas Indonesia.

Selanjutnya, ia bergabung dengan Lembaga Bantuan Hukum Jakarta.