Bedah Editorial MI: Pembajak Demonstrasi

2019-09-27 5

Demonstrasi merupakan bagian dari demokrasi. Melalui demonstrasi, publik mendapatkan ruang seluas-luasnya untuk menyampaikan aspirasi. Sayangnya, demonstrasi tak jarang pula dijadikan kuda tunggangan oleh pihak-pihak yang punya kepentingan tersembunyi.
Bedah Editorial MI: Pembajak Demonstrasi