Proses pencarian pesawat perintis Rimbun Air pagi hari ini kembali dilanjutkan(19/09). Timsar gabungan terdiri dari Basarnas Timika, TNI AU dan Brimbob, dikerahkan untuk melakukan pencarian dengan menggunakan pesawat Twin Otter.
Tim SAR Lanjutkan Pencarian Pesawat Perintis Rimbun Air