Anggota DPR-DPD Terpilih Ikuti Pemantapan Nilai-nilai Kebangsaan

2019-09-04 1

Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas) RI menggelar pemantapan nilai-nilai kebangsaan untuk calon terpilih anggota DPR dan DPR RI periode 2019-2024. Lemhanas bekerja sama dengan Dinas Psikologi TNI AD mengadakan outbond serta pelatihan psikologi bagi Anggota DPR RI di Caringin, Bogor, Jawa Barat.
Anggota DPR-DPD Terpilih Ikuti Pemantapan Nilai-nilai Kebangsaan