Yokiwa Art Festival 2019 Kembangkan Potensi Warga Lewat Seni

2019-09-03 63

Warga Kampung Yokiwa menggelar festival seni dengan tema Jaga Alam dan Jaga Ibumu dalam pesta budaya dan kesenian di Kabupaten Jayapura, Papua. Yokiwa Art Festival digelar di tengah kasus aksi massa di beberapa daerah di Papua dan Papua Barat. 
Yokiwa Art Festival 2019 Kembangkan Potensi Warga Lewat Seni