Tips Ikut SBMPTN dari Menristekdikti

2019-09-02 42,558

Para calon mahasiswa di Tanah Air kini bersiap memilih perguruan tinggi negeri idaman. Per 10 Juni 2019, pendaftaran Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) telah dibuka. Ini tips mengikuti SBMPTN dari Menristekdikti.