Musisi Dunia Ramai-Ramai Cover Lagu Asian Games 2018
2019-09-02
209
Euforia Asian Games 2018 Jakarta-Palembang juga menarik perhatian dunia. Musisi dunia ramai-ramai meng-cover lagu resmi Asian Games 2018 dalam berbagai versi bahasa. Seperti apa? Simak info berikut.