Juru bicara KPK menanggapi pelaporan dirinya ke Polda Metro Jaya atas dugaan berita bohong.
Febri menduga pelaporan itu terkait proses seleksi capim KPK yang tengah dikawal KPK bersama sejumlah koalisi lain.
Menurut Febri dirinya telah menyampaikan berita pelaporan ini kepada pimpinan KPK.
Melihat waktu pelaporan Febri menduga tudingan berta bohong ini berkaitan dengan proses seleksi capim KPK, meskipun begitu ia memastikan pelaporan ini tidak akan memengaruhi kinerja KPK.
#Febridiansyah #KPK