64 Penumpang Kapal Terbakar Dievakuasi KM Dharma Ferry

2019-08-24 38

Sedikitnya 64 penumpang kapal motor Santika Nusantara yang terbakar di perairan Masalembu dievakuasi ke Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya, Jawa Timur, evakuasi menggunakan kapal motor Dharma Ferry VII yang tengah melintas.



Setibanya di pelabuhan para penumpang langsung didata Basarnas dan petugas kesehatan pelabuhan, satu korban lemas dan mengalami luka di tangan dibawa menggunakan kursi roda PT Dharma Lautan Utama selaku pemilik kapal Dharma Ferry VII yang membantu proses evakuasi mengaku pihaknya telah memberikan perawatan di kapal.



#KMSantikaNusantara #KMDharmaFerry #TanjungPerak