Tempat Wisata Malam Murah di Yogyakarta, Rekomendasi Foto Instagramable

2019-08-22 2

Wisata malam merupakan salah satu aktivitas yang bisa dilakukan saat berkunjung ke Yogyakarta. Ada banyak obyek wisata yang bisa dinikmati pada malam hari dengan harga tiket masuk murah.



Meski harga tiketnya murah, obyek-obyek wisata itu tetaplah Instagramable. Gemerlap lampu Kota Yogyakarta menjadi latar belakang foto yang begitu indah sehingga pas dikunjungi para pencinta fotografi malam. Antara Foto/Andreas Fitri Atmoko/MI/Mohamad Irfan/Instagram
Tempat Wisata Malam Murah di Yogyakarta, Rekomendasi Foto Instagramable