UNS Pecahkan Rekor Peragaan Bahasa Isyarat

2019-08-19 349

Universitas Sebelas Maret meraih penghargaan dari Lembaga Prestasi Indonesia Dunia, dalam pemecahan rekor peragaan bahasa isyarat. Acara penutupan pengenalan kampus berlangsung meriah dan penuh pesan kebangsaan. Acara ini dilakukan guna mempuk komitmen terhadap Pancasila, UUD 45', NKRI serta Bhinneka Tunggal Ika
UNS Pecahkan Rekor Peragaan Bahasa Isyarat