Gempa dengan kekuatan 6,9 skala richter mengguncang Banten pada Jumat (2/8/2019) malam. Kondisi terkini di Desa Sumber Jaya, Kecamatan Sumur, Kabupaten Padeglang, Banten, yang menjadi lokasi terdekat pusat gempa, berangsur kondusif. Para warga mengharapkan bantuan logistik mengingat lokasi Desa Sumber Jaya cukup jauh dari perkotaan.
Korban Gempa Banten di Desa Sumber Jaya Belum Dapat Bantuan Logistik