Selama ini regulasi juga menjegal operator transportasi publik untuk menggunakan kendaraan ramah lingkungan.
Selain dari sektor transportasi pemerintah dinilai perlu tegas terhadap produsen emisi dari sektor industri dan pembangkit listrik.
Udara Jakarta buat gerah tidak hanya panas yang dirasakan warga Ibu Kota pada musim kemarau namun polusi udara berpotensi meningkat.
Pemerintah provinsi DKI Jakarta meluncurkan sejumlah langkah merespons keluhan warga belakangan atas buruknya kualitas udara.
#polusiJakarta #polusiudara #jakarta