Bedah Editorial MI: Kedaulatan Data Pribadi

2019-07-31 13

Era digital memang era ultraketerbukaan, utamanya tentang data. Di antara banyak data yang dipanen, data diri ialah yang paling berharga. Data ini bukan saja membaca demografi, melainkan bisa pula mengandung informasi-informasi lain yang bahkan belum kita bayangkan.
Bedah Editorial MI: Kedaulatan Data Pribadi