Penjagaan di RS Pusat Angkatan Darat atau RSPAD Gatot Subroto, Jakarta diperketat jelang tes kesehatan capres dan cawapres.