Punya Orang Tua asal Jawa, Pebulutangkis Wong Wing Ki Anggap Indonesia Jadi Rumah Kedua

2019-07-20 35,128

Artikel Selengkapnya:

#WongWingKiVincent #AsiaTimur #Surabaya

Sepintas tak ada yang aneh dari seorang Wong Wing Ki Vincent. Wajah orientalnya menegaskan jika atlet 29 tahun itu memang berasal dari negara Asia Timur. Tapi, siapa sangka dalam diri Wong Wing Ki mengalir deras darah Indonesia. Meski lahir dan besar di Hong Kong, kedua orang tuanya merupakan warga etnis Tionghoa asal Jawa. Ayah Wong Wing Ki berasal dari Sumedang, Jawa Barat. Sementara sang ibu merupakan penduduk Surabaya, Jawa Timur. Selengkapnya dalam video ini.

Video Editor: Yulita Futty Hapsari
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom