Musuh Jokowi adalah Fitnah (1)

2019-07-16 1

Fitnah kembali menyerang capres 01, Joko Widodo. Kali ini viral video berdurasi 45 detik memperlihatkan seorang mak yang sedang bertamu ke salah satu warga. Dalam video tersebut mak itu menjelaskan tentang kerugian dan akibat jika memilih Jokowi - Ma'ruf di Pilpres 2019 nanti. Sebelumnya serangan kampanye hitam terhadap pasangan Jokowi-Ma'ruf juga terjadi di Karawang, Jawa Barat.