Pagi Ini Terjadi 6 Kali Gempa Guguran di Gunung Merapi

2019-07-16 5

Aktivitas vulkanis Gunung Merapi masih berlangsung hingga hari ini. Pantauan CCTV dan seismograf masih merekam terjadinya awan panas guguran dan lava dengan jarak maksimum 1.100 meter.