Eks Anggota Tim Mawar Diduga Terlibat Dalam Aksi 22 Mei

2019-06-10 17

Dugaan keterlibatan Tim Mawar dalam aksi 22 Mei 2019, mencuat ditengah polisi mencari penyandang dana dan aktor dalang kerusuhan. Selengkapnya, kita ulas bersama dengan Pemimpin Redaksi majalah Tempo, Arif Zulkifli.