Tangkap 442 Perusuh, Polri Selidiki Kericuhan Aksi 22 Mei

2019-05-24 211

Polri terus mendalami peran dari tersangka yang telah ditangkap untuk mencari dalang perusuh 21 dan 22 Mei 2019. Karo Penmas Polri, Brigjen Dedi Prasetyo menyatakan pemeriksaan dilakukan terhadap tersangka perusuh sesuai dengan peran masing-masing.



Dari pemeriksaan yang dilakukan polisi ini diharapkan bisa diungkap aktor di balik kerusuhan. Saat kerusuhan terjadi polisi memetakan dua kelompok perusuh yakni pelaku secara spontanitas dan perusuh yang sengaja menyusup di tengah massa aksi.



#Aksi22Mei #Perusuh #Polri