Bawaslu Putuskan KPU Langgar Prosedur Soal Quick Count

2019-05-16 309

Badan Pengawas Pemilu Bawaslu hari ini menggelar sidang putusan dugaan pelanggaran sistem penghitungan suara situng KPU dan quick count.



Dalam putusannya Bawaslu menyatakan KPU secara sah dan meyakinkan melanggar tata cara dan prosedur terhadap pendaftaran dan pelaporan lembaga yang melakukan hitung cepat.



#kpu #bawaslu #pemilu