Pemkot Surakarta Gelar Festival Hadrah Sambut Ramadan

2019-04-20 1

Menyambut bulan suci Ramadan sekaligus memperingati Isra Mikraj, Nabi Muhammad SAW. Pemerintah Kota Surakarta menggelar Festival Hadrah. Festival ini dibuka dengan kirab hadrah yang diikuti ratusan tim peserta dari sejumlah daerah.