FULL – Jokowi-Ma’ruf Bertemu dengan Pimpinan Parpol Pendukung

2019-04-18 69

Joko Widodo – Ma’ruf Amin bertemu dengan para ketua umum parpol pendukung. Pertemuan digelar di Restoran Plataran, Menteng, Jakarta Pusat. Pertemuan antara Jokowi dengan ketua umum partai pendukung ini dilakukan seusai gelaran Pemilu 17 April 2019 kemarin.