Tunggak Gaji Pemain, FIFA Sanksi PSMS Medan

2019-04-10 2

FIFA akhirnya menjatuhkan sanksi berupa pengurangan tiga angka pada PSMS Medan. Hukuman ini diberikan karena PSMS Medan diketahui menunggak gaji pemain pada musim 2018.