Sidang Penyebaran Hoaks Ratna, JPU Hadirkan Dokter Oplas & Penyidik

2019-03-26 126

Setelah majelis hakim menolak eksespsi pekan lalu, sidang kasus hoaks penganaiayaan dengan terdakwa Ratna Sarumpaet memasuki pokok perkara. Pada Selasa (26/3), sidang beragendakan pemeriksaan saksi.



Jaksa penuntut umum akan menghadirkan enam orang saksi. Masing-masing berasal dari pihak pelapor dan pihak rumah sakit Bina Estetika, lokasi ketika terdakwa Ratna Sarumpaet diduga menjalani operasi plastik.



#RatnaSarumpaet #SidangRatnaSarumpaet #KasusHoaksRatna