Pada hari pertama kampanye terbuka, PDI Perjuangan menggelar kampanye akbar bertajuk Kampanye Kreatif di Tangerang, Banten. Sejumlah tokoh partai dan seniman turut berpartisipasi.