Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/
BNPB beberapa waktu lalu menyebutkan fenomena alam Madden Julian Oscillation (MJO) yang terjadi di Samudera Hindia menjadi penyebab terendamnya 15 kabupaten di Jawa Timur. Apa sebenarnya fenomena Madden Julian Oscillation?