Sumur minyak ilegal di kawasan Desa Pompa Air, Kabupaten Batanghari, Jambi meledak. Akibat insiden ini satu orang pekerja dilarikan ke rumah sakit akibat luka serius.