Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/
Jauh sebelum menjabat sebagai Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Indrawati ternyata pernah serius berlatih menyanyi. Bahkan Sri Mulyani mengaku sudah ikut paduan suara sejak di bangku SMP.