Dua Bandar Narkoba Ditangkap di Tol Surabaya-Mojokerto
2019-03-16
3
Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/
BNN menangkap dua bandar narkoba jaringan Aceh. Keduanya ditangkap saat terjebak kemacetan di ruas Tol Surabaya-Mojokerto, Jawa Timur.