Idenesia - Mila Rosinta: Tari adalah Hidup Saya

2019-03-16 1

Mila Rosinta, seorang seniman muda yang sudah menggeluti seni tari Jawa sejak umur lima tahun. Ia kerap mengajarkan anak muda bahkan dewasa yang ingin belajar dari tari Jawa. Baginya tari sudah menjadi bagian dari hidupnya. Karena setiap ia menari, ia melakukannya dengan senang hati apapun keadaanya.