Salah satu esensi perjuangan dari Partai NasDem melalui perubahan restorasi Indonesia adalah membangun budaya malu, yakni malu melakukan hal-hal yang tidak pantas. Hal ini dipaparkan oleh Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh usai membuka pembekalan bacaleg Partai NasDem se-Sulawesi Utara di Manado.
Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/