Terjaring OTT, Bupati Lampung Selatan Tiba di Gedung KPK

2019-03-16 5

Adik Ketua MPR RI yang juga Bupati Lampung Selatan, Zainudin Hasan tiba di Gedung KPK, Jakarta pascaditangkap dalam operasi tangkap tangan (OTT) KPK. Menurut juru bicara KPK Febri Diansyah, dari 12 orang yang diamankan saat OTT, lima orang diantaranya akan dibawa ke Jakarta untuk pemeriksaan lebih lanjut.




Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/