Clarissa Tamara - Play That Funky Music

2019-03-16 2

Pemain biola Indonesia Clarissa Tamara yang akrab dipanggil Icha membawakan lagu Play That Funky Music dalam acara Kick Andy. Icha memiliki minat pada biola sejak usia dua tahun dan mendapat dukungan dari orang tua.