PKS dan PAN menyambut positif pertemuan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono. Elite kedua partai meyakini pertemuan tersebut akan menambah kokoh koalisi yang segera dibentuk.
Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/