Kick Andy - Kecil Rawit, Besar Melangit (2)

2019-03-16 1

Kick Andy kembali mengundang anak-anak Indonesia yang memiliki bakat luar biasa yang dulu pernah tampil di Kick Andy kala mereka masih usia dini. Dalam kesempatan ini, anak-anak yang telah beranjak remaja ini ternyata masih konsisten dengan bakat yang mereka miliki. Siapa mereka?