Idenesia - Mencicipi Durian Kholil, Buah Unggulan di Semarang

2019-03-16 7

Buah durian di Kota Semarang dikenal dengan rasanya yang lezat. Salah satunya adalah durian milik Pak Kholil yang menyabet juara pertama tingkat nasional untuk kategori produksi durian unggul lokal. Durian Pak Kholi terkenal legit, bijinya kecil, daging buah pulen, tidak lengket di tangan, dan berwarna kuning.