49 Meninggal akibat Teror, Warga Selandia Baru Berduka

2019-03-17 32

Dukungan dan simpati warga Selandia Baru untuk korban penembakan di dua masjid yang berada di Kota Christchurch, Selandia Baru, terus berdatangan. Warga pun berdatangan dan mengirimkan bunga dan doa ke sekitar lokasi dan taman yang berada di kota Christchurch.



#PenembakanSelandiaBaru #SelandiaBaru #TerorSelandiaBaru