Artis Sandy Tumiwa Tiba di Polda Metro Jaya dengan Tangan Terborgol
2019-03-16
0
Metrotvnews.com: Artis Sandy Tumiwa ditangkap di sebuah hotel di kawasan Palmerah atas kasus penipuan, Kamis (26/11/2015). Dirinya langsung digelandang ke Polda Metro Jaya untuk selanjutnya ditahan.