Peringati Kemerdekaan Warga Bekasi Gelar Parade

2019-03-16 8

Dalam rangka memperingati dan memeriahkan hari kemerdekaan RI ke 69, Minggu sore, (17/08/2014) ratusan warga Perumahan Pondok Cikunir Indah, Kota Bekasi, menggelar parade budaya nusantara dan peduli lingkungan.