Breaking News, Selasa (22/7/2014): Presiden dan Wakil Presiden terpilih Joko Widodo dan Jusuf Kalla membacakan pidato kemenangannya di Kapal Phinisi di Sunda Kelapa. Jokowi mengimbau agar rakyat kembali ke Indonesia Raya. "Salam 3 Jari Persatuan Indonesia".