Kodam Iskandar Muda di Aceh, Rabu (19/3), membantah anggotanya ikut terlibat dalam penyerangan posko caleg NasDem di Matang Kuli, Aceh Utara, 16 Februari lalu.