Mengaku Tidak Dilayani, Pasien Asma Kabur dari Rumah Sakit

2019-03-16 1

Metrotvnews.com, Pematangsiantar: Seorang pasien RSUD Djasamen Saragih Pematangsiantar nyaris tewas di tengah jalan usai melarikan diri dari ruangannya, Jumat (31/1) sore. Pasien penderita sesak nafas berat ini mengaku tidak mendapatkan penanganan medis dan pemberian alat kesehatan.