Banjir Rendam Ratusan Rumah Warga Kupang
2019-03-16
1
Metrotvnews.com, Kupang: Hujan deras selama 2 hari terakhir mengakibatkan ratusan rumah warga Kelurahan Oesapa, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur terendam banjir. Sebuah truk pengangkut sampah terperosok ke selokan akibat genangan air di jalan.