Highlight Primetime News - Pengakuan Tetangga Terduga Teroris di Sibolga

2019-03-13 19

Tetangga terduga teroris di Sibolga, Kamsani bercerita tentang rumahnya yang hancur lebur akibat ledakan bom. Kamsani kini harus mengungsi ke lokasi yang jauh dari tempat tinggalnya. Menurut penuturan Kamsani, terduga teroris dan keluarganya dikenal sangat tertutup. Bahkan ia pun tak mengenal anak dan istri terduga teroris tersebut.