Kami Tak Mau Membunuh Kepa, Tapi Mungkin Dia Tak Diturunkan Lawan Spurs - Sarri

2019-02-27 11

Maurizio Sarri menyebut dirinya tak mau membunuh karier Kepa, walaupun dia belum tahu akan menurunkannya saat lawan Spurs atau tidak.